1. Kapal laut TB.Sejahtera melaju dari pelabuhan Samarinda ke Balikpapan dengan kecepatan rata-rata sebesar 4 knot. Berapakah kecepatan kapal tersebut bila dinyatakan dalam m/s dan bila dalam perjalanan menempuh jarak sejauh 120 km, berapakah waktu dalam detik yang digunakan untuk menempuh jarak tersebut!​

Posted on

1. Kapal laut TB.Sejahtera melaju dari pelabuhan Samarinda ke Balikpapan dengan kecepatan rata-rata sebesar 4 knot. Berapakah kecepatan kapal tersebut bila dinyatakan dalam m/s dan bila dalam perjalanan menempuh jarak sejauh 120 km, berapakah waktu dalam detik yang digunakan untuk menempuh jarak tersebut!​

Jawaban:

58365,76 sekon

Penjelasan:

Diketahui:

v = 4 knot

1 knot = 0,514 m/s

s = 120 km = 120.000 m

Ditanya:

t = ?

Jawab:

Karena 1 knot = 0,514 m/s, maka:

v = 4 x 0,514 m/s

v = 2,056 m/s

Sehingga, menggunakan kecepatan tersebut, kita dapat mencari waktu dengan rumus:

v = s/t

t = s/v

t = 120.000/2,056

t = 58365,76 sekon

Sekian, semoga membantu dan semangat!