Berikan contoh bahwa iklim dapat mempengaruhi perubahan ruang dan interaksi antar ruang​

Posted on

Berikan contoh bahwa iklim dapat mempengaruhi perubahan ruang dan interaksi antar ruang​

Jawaban:

Iklim adalah salah satu faktor alam yang dapat mempengaruhi perubahan ruang dan interaksi antar ruang. Contohnya bila suatu tempat mengalami kekeringan akibat iklim yang panas dan musim kemarau yang panjang tentunya mempengaruhi kehidupan masyarakatnya terutama yang mengandalkan sektor pertanian dan perkebunan.

Penjelasan:

maaf kalau salah

Jawaban:

Pada saat sebuah daerah mengalami kemarau panjang yang akan menyebabkan suhu menjadi sangatlah tinggi. Hal ini akan memberikan pengaruh pada kehidupan masyarakat yang menggantungkan kehidupannya pada bidang pertanian dan perkebunan. Hal ini akan menyebabkan meningkatnya interaksi antar ruang yang terjadi seperti imigrasi hingga transmigrasi bedak desa yang berasal dari penduduknya.