Bagaimana arah gosokan magnet untuk membuat magnet?
Jawaban:
Arah gosokan dibuat searah agar magnet yang ada pada sebuah besi atau baja menjadi teratur dan mengarah ke satu arah.
Jawaban:
Arah gosokan pada saat membuat magnet harus searah. karena jika tidak searah maka gaya/energi magnet dari sumber magnet tidak dapat berpindah
semoga bermanfaat;)