Bagian paru paru yang berfungsi sebagai tempat pertukaran oksigen dengan karbon dioksida adalah​

Posted on

Bagian paru paru yang berfungsi sebagai tempat pertukaran oksigen dengan karbon dioksida adalah​

Jawaban:

alveoli

Penjelasan:

Bagian dari anatomi paru yang satu ini merupakan kelompok terkecil yang disebut kantung alveolar di ujung bronkiolus. Setiap alveoli adalah rongga berbentuk cekung yang dikelilingi oleh banyak kapiler kecil. Fungsinya adalah sebagai tempat pertukaran oksigen dan karbon dioksida.

Alveoli kemudian menyerap oksigen dari udara yang dibawa oleh bronkiolus dan mengalirkannya ke dalam darah.

Setelah itu, karbon dioksida yang merupakan produk limbah dari sel-sel tubuh mengalir dari darah ke alveoli untuk diembuskan keluar. Pertukaran gas ini terjadi melalui dinding alveoli dan kapiler yang sangat tipis.

Jawaban:

alveolus

Penjelasan:

oksigen masuk melalui bronkus menuju alveolus, kemudian di alveolus terjadi pertukaran oksigen menjadi karbondioksida

maaf kalau salah