Sebutkan contoh hak dan kewajiban yang terkandung dalam sila keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia​

Posted on

Sebutkan contoh hak dan kewajiban yang terkandung dalam sila keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia​

Jawaban:

Sila ke-5: Keadilan Sosial bagi Seluruh Rakayat Indonesia

1. memiliki sesuatu secara perorangan serta menghormati orang lain melakukan hal serupa

2. senantiasa bekerja keras dan menjauhi sifat boros atau bermegah-megah (hedonisme)

3. saling menghargai hasil karya orang lain

4. memberi pertolongan kepada orang yang membutuhkan.