Dari mana asal gambar pada televisi? ​

Posted on

Dari mana asal gambar pada televisi? ​

Penemu asal Skotlandia, John Logie Baird berhasil menunjukan cara pemancaran gambar-bayangan bergerak di London pada tahun 1925, diikuti gambar bergerak monokrom pada tahun 1926. Cakram pemindai Baird dapat menghasilkan gambar beresolusi 30 baris (cukup untuk memperlihatkan wajah manusia) dari lensa dengan spiral ganda .

MAAF KALO SALAH♥️

Jawaban:

asal dari televisi yaitu :

antena, power, tunner, detektor, video, serta rangkaian penguat video dan audio.

penjelasan:

Pada umumnya, televisi terdiri dari beberapa bagian, seperti antena, power, tunner, detektor, video, serta rangkaian penguat video dan audio. Nah, bagian-bagian inilah yang membantu televisi bekerja sehingga kita bisa menyaksikan gambar dan mendengar suara.