mohon bantuannya untuk daerah asal Provinsi Lampung.
Seni Kerajinan di Daerahku Asal Daerah Ciri-Ciri Seni Tekstil Seni Anyaman Seni Ukir/Pahat/ Raut Jenis (batik/ renun/songket) Kegunaan Bentuk (dua dimensi/liga dimensi) Wama Motif hias Bahan Teknik pembuatan
Kerajinan Asal Lampung
Kain Tapis
- Ciri-ciri : Seni teksil
- Jenis : Kain Tapis
- Kegunaan : Benda pakai
- Bentuk : Dua dimensi
- Warna : Merah, orang dan macam-macam warna primer tua.
- Motif hias : Alam, hewan dan tumbuhan.
- Bahan : Kain
- Teknik pembuatan : Sulam dengan sistem cucuk.
Kipas Mahligai
- Ciri-ciri : Seni anyaman
- Jenis : kipas Mahligai
- Kegunaan : Benda pakai
- Bentuk : Tiga dimensi
- Warna : Berbagai macam warna primer tua.
- Motif hias : Gerigi dengan hiasan dan bentuk persegi.
- Bahan : Bambu
- Teknik pembuatan : Anyam
Ukiran Lampung
- Ciri-ciri : Seni ukir
- Jenis : Ukiran Lampung
- Kegunaan : Hiasan
- Bentuk : Tiga dimensi
- Warna : Emas, coklat, orange.
- Motif hias : Motif kain tradisional, kapal dan ornamen Lampung
- Bahan : Kayu
- Teknik pembuatan : Carving
Penjelasan
Indonesia adalah negara dengan beragam kebudayaan, seperti suku, adat, bahasa, makanan dan lain sebagainya. Oleh sebab itu tidak heran jika negara kita memiliki berbagai macam bentuk kerajinan khas daerah yang menjadi icon dari masing-masing daerah tersebut.
Kerajinan khas dari daerah biasanya dibuat menggunakan tangan sehingga tiap masing-masing daerah memiliki ciri khas tersendiri. Selain itu juga kerajinan tangan khas daerah dapat menciptakan peluang usaha bagi masyarakat itu sendiri.
Adapun bentuk dari berbagai kerajinan tangan berdasarkan bahannya dapat dibedakan menjadi tiga jenis, yaitu
- Kerajinan bahan keras, yaitu kerajinan yang dibuat dengan bahan dasar yang keras, artinya untuk membuat kerajinan tersebut harus dibantu dengan berbagai peralatan seperti ukiran kayu, patung dan lain sebagainya.
- Kerajinan bahan lunak, yaitu kerajinan tangan yang proses pembuatannya bisa digunakan hanya menggunakan tangan saja. Contohnya seperti pembuatan keramik dari tanah liat.
- Kerajinan tangan semi keras, yaitu kerajinan tangan yang proses pembuatannya dapat langsung menggunakan tangan atau dibantu dengan beberapa alat. Contohnya membuat bunga dari kain flanel.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang pengertian teknik carving dapat dilihat pada brainly.co.id/tugas/16969826
#BelajarBersamaBrainly