Jelaskan yang merupakan citraan pemdengaran dalam puisi

Posted on

Jelaskan yang merupakan citraan pemdengaran dalam puisi

Citraan pendengaran adalah citraan dalam puisi yang merangsang pembaca dengan cara mendeskripsikan hal-hal yang berkaitan dengan indera pendengaran seperti bunyi-bunyi tertentu.

Cara penulis puisi menyampaikan citra pendengaran yaitu dengan mengurai (mendeskripsikan) suara-suara, seolah pembaca mendengarkan peristiwa dalam puisi secara langsung.