sebuah kapal selam mula-mula menyelam 135 m dibawah permukaan laut kemudian kapal bergerak ke bawah sejauh 75 m Nyatakan posisi kapal selam dari permukaan laut dengan penjumlahan bilangan bulat
Penjelasan dengan langkah-langkah:
-135 + (-75) = – 215
di bawah permukaan laut artinya – 135.
jadi -215 dibawah permukaan laut
Jawaban:
-210
Penjelasan dengan langkah-langkah:
jika kapal selam berada di bawah permukaan laut maka penulisan yang benar adalah negatif ( – )
jadi penjumlahan yang tepat
Karena penyelam bergerak ke bawah lagi berarti -135 m + ( – 75 ) = -210