13. Jumlah siswa di SD Makmur Jaya adalah 210 anak. Berapa siswa yang orang tuanya bekerja sebagai guru ?

Posted on

a. 21 siswa
b. 42 siswa
c. 63 siswa
d. 84 siswa

Itu gambarnya ada di atas.
PAKAI CARANYA YA KAK, MOHON BANTUANNYA​

13. Jumlah siswa di SD Makmur Jaya adalah 210 anak. Berapa siswa yang orang tuanya bekerja sebagai guru ?

13. Jumlah siswa di SD Makmur Jaya adalah 210 anak. Berapa siswa yang orang tuanya bekerja sebagai guru ?

Diketahui:

Jumlah siswa di SD Makmur Jaya 210 anak.

Persentase orang tua yang bekerja sebagai pedagang 30%.

Persentase orang tua yang bekerja sebagai petani 20%.

Persentase orang tua yang bekerja sebagai PNS 10%

Ditanya: Berapa siswa yang orang tua nya bekerja sebagai guru?

Jawab:

Sebelumnya mari kita cari jumlah persentase pekerjaan guru.

100% – (30% + 20% + 10%)

100% – 60%

40%

Jumlah siswa:

= persentase guru/100% × jumlah siswa

= 40%/100% × 210 anak

= 84 siswa (D)

Jawaban ( terlampir )

Gambar Jawaban