Sebutkan 3 perubahan keempat UUD 1945
1. MPR terdiri atas anggota DPR dan
DPD hasil pemilihan umum.
2. Menegaskan bahwa pemilihan
Presiden dan Wakil Presiden
dilakukan secara langsung oleh
rakyat pada putaran kedua dari
dua pasangan calon yang
memperoleh suara terbanyak
pertama dan kedua.
3. Menghapus Lembaga Dewan
Pertimbangan Agung (DPA).
Tolong di rate dan berikan terima kasih!