Jenis-jenis aktiva tak berwujud

Posted on

Jenis-jenis aktiva tak berwujud

Jawaban Terkonfirmasi

-Patent. Paten adalah sebuah hak eksklusif yang dikeluarkan oleh perusahaan hak paten yang memberikan kewenangan kepada penerima hak paten untuk memproduksi, menjual atau mengendalikan penemuan untuk jangka waktu tertentu sejak pemberian hak paten tersebut.
-Copyright. Pemerintah memberikan copyright untuk memberikan pemilik hak eksklusif tersebut untuk menghasilkan dan menjual karya seni atau publikasi.
-Trademarks. Sebuah trademark adalah sebuah kata, frase atau simbol yang mengidentifikasi sebuah produk atau bisnis, contohnya seperti Coca Cola, Game Boy, Windows, dan Frappuccino.
-Franchise dan license. Franchise adalah sebuah persetujuan kontraktual antara seorang franchisor dengan franchisee.
-Goodwill. Goodwill adalah bagian dari aktiva dalam neraca, yang mencerminkan kelebihan pembayaran atas aktiva yang dibutuhkan perusahaan dibandingkan dengan nilai pasar.