1. Sebutkan dan jelaskan faktor-faktor lingkungan yang mempengaruhi bisnis dan bagaimana peranannya dalam bisnis

Posted on

2. sebutkan dan jelaskan tiga bentuk sistem perekonomian dunia yang saat ini dan negara yang menggunakan system tersebut​

1. Sebutkan dan jelaskan faktor-faktor lingkungan yang mempengaruhi bisnis dan bagaimana peranannya dalam bisnis

Jawaban:

* Soal pertama

1. Lingkungan Internal

Lingkungan internal adalah sumber daya manusia dan fisik yang mempengaruhi kinerja bisnis secara langsung. Lingkungan ini terdiri atas berikut ini.

1. Karyawan (tenaga kerja/sumber daya manusia).

2. Manajemen (keahlian pengelola).

3. Pemegang saham (stakeholders).

4. Modal dan peralatan fisik (dana, mesin, gedung).

2. Lingkungan Eksternal

Lingkungan eksternal adalah institusi atau kekuatan luar yang potensial mempengaruhi kinerja organisasi. Lingkungan eksternal terdiri dari dua komponen, yakni berikut ini.

1. Lingkungan khusus

Lingkungan khusus adalah bagian dari lingkungan yang secara langsung relevan terhadap pencapaian tujuan organisasi. Lingkungan khusus, meliputi orang-orang yang mempunyai kepentingan dalam organisasi (stakeholder), seperti konsumen, pemasok, pesaing, dan kreditor.

2. Lingkungan Umum

Lingkungan umum meliputi berbagai faktor, antara lain kondisi ekonomi, politik dan hukum, sosial budaya, demografi, teknologi, dan kondisi global yang mungkin mempengaruhi organisasi. Perubahan lingkungan umum biasanya tidak mempunyai dampak sebesar perubahan lingkungan khusus, namun demikian manajer harus memperhatikannya ketika merencanakan, mengorganisasi, mengarahkan serta mengendalikan aktivitas organisasi bisnis.

* Soal kedua

1. Sistem ekonomi tradisional

– Indonesia

– Afrika tengah

– Ethiopia

– Malawi

– Amerika Serikat

– DLL

2. Sistem ekonomi komando

– Korea Utara

– Kuba

– Cina

– Vietnam

– DLL

3. Sistem ekonomi liberal

– Argentina

– Bolivia

– Brasil

– Chilli

– Kolombia

– Ekuador

– DLL

Penjelasan:

Semoga Membantu