Pada ujian tes penerimaan CPNS yg terdiri 40 soal,diberi aturan penilaian sebagai berikut….Setiap jawaban yg benar mendapat nilai 2,setiap jawaban yg salah mendapat nilai -1,Dan soal yg tidak dijawab mendapat nilai 0…Rahmah pada saat tes menjawab dengan benar 35 soal dan 3 soal dijawab salah.Berapakah Nilai Tes Rahmah.Tuliskan langkah penyelesaiannya.!​

Posted on

Pada ujian tes penerimaan CPNS yg terdiri 40 soal,diberi aturan penilaian sebagai berikut….Setiap jawaban yg benar mendapat nilai 2,setiap jawaban yg salah mendapat nilai -1,Dan soal yg tidak dijawab mendapat nilai 0…Rahmah pada saat tes menjawab dengan benar 35 soal dan 3 soal dijawab salah.Berapakah Nilai Tes Rahmah.Tuliskan langkah penyelesaiannya.!​

Jawaban:

benar=2

salah=-1

tidak dijawab=0

jumlah soal 40

jawaban rahman=35 benar

=35×2

=70

=3 salah

=3x(-1)

=-3

= 2 tidak dijawab

=2×0

=0

nilai tes rahman=70+(-3)+0

=67