Sistem pernapasan manusia terdiri dari ….​

Posted on

Sistem pernapasan manusia terdiri dari ….​

Jawaban:

a. hidung , laring, trakea, bronkus, paru paru

di dalam paru paru terdapat bronkiolus ,alveolus

Penjelasan:

urutan pernafasan

udara masuk lewat hidung fungsi hidung adalah menyaring dan membersihkan kotoran di udara lalu pergi ke laring disini tempat perpisahan makanan dan udara lalu lewat trakea atau tenggorokan lalu pergi ke percabangan bronkus lalu ke bhronkitis lalu ke alveolus disini pertukaran O2 dan CO2 terjadi