Pak rudi membeli 4,5 lusin pensil seluruh pensil tersebut akan dibagikan kepada beberapa anak setiap anak mendapat 1/4 lusin berapa banyak anak yang mendapatkan pensil
Jawaban:
18 anak
Penjelasan dengan langkah-langkah:
1 lusin = 12 buah pensil
jadi
4,5×12=54 buah pensil
setiap anak mendapat 1/4 lusin = 1/4×12=3
jadi banyak anak yang mendapatkan pensil adalah 54/3=18 anak
Jawaban:
18 anak
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Maaf kalo salah