A. Di ruang brp letak benda aslinya ?

Posted on

b.Di ruang brp letak bayangan nya?
c. Sebutkan 3 sifat bayangan yang
terbentuk dan jelaskan artinya/maksudnya.

A. Di ruang brp letak benda aslinya ?

A. Di ruang brp letak benda aslinya ?

Jawaban:

a. benda berada di ruang 4

b. bayangannya terletak di ruang 1

c. Maya, tegak, diperkecil

Penjelasan:

pada cermin cembung ruang untuk benda hanya pada ruang 4 berbeda dengan cermin cekung dimana benda bisa berada pada ruang 1,2 ataupun 3, nahh jadi karena benda berada di ruang 4 maka dapat dipastikan bayangan berada di ruang 1

sifat sifat bayangan yg terbentuk

Maya>>maksudnya tidak dapat ditangkap layar

tegak>>posisi bayangan sama dengan benda,, artinya tidak terbalik

diperkecil>>artinya ukuran bayangan lebih kecil dari ukuran bendanya