Ada berapa jenis sastra?
Ada 3, yaitu drama, prosa, dan puisi
Dilihat dari bentuk :
– prosa
– puisi
– prosa liris
– drama
dilihat dari isi :
– epik
– lirik
– didaktif
– dramatik
dillihat dari sejarah :
– kesusastraan lama
- kesusastraan peralihan
- kesusastraan baru