Ada berapa organ dalam tubuh burung kakatua dan kegunaanya

Posted on

Ada berapa organ dalam tubuh burung kakatua dan kegunaanya

jawaban:

– kerongkongan : untuk mencampur makanan dan membuat makanan menjadi licin dengna ludahnya

– hati : tempat untuk menetralisir darah dari senyawa yang berbahaya seperti racun

– kloaka : tempat saluran kencing dan kotoran serta saluran reproduksi

– usus besar : untuk mengatur kadar sisa sari – sari makanan

– usus halus : tempat untuk mencerna makanan

– tembolok : untuk menyimpan cadangan makanan

–lambung pengunyah : tempat untuk mencerna makanan dari ukuran besar menjadi lebih kecil dan halus

maaf kalau salah