Pemanasan CaCO3 menghasilkan CaO dan CO2. Berapa banyak molekul CaO terbentuk ketika 4,65 gram CaCO3 bereaksi? CaCO3 (s) ——- >CaO (s) + CO2 (g)
Ada yg bisa bantu jawab?urgent banget
Jumlah molekul (mol) dari Kalsium Oksida yang dihasilkan dari pemanasan 4,65 gram Kalsium Karbonat adalah sebanyak 0,0465 mol atau 46,5 mol.
Pembahasan:
Stoikiometri adalah cabang ilmu kimia yang mempelajari tentang hubungan perbandingan kuantitatif antara dua zat atau lebih yang mengalami perubahan fisika atau perubahan kimia (dibaca: reaksi kimia).
Kali ini, kita akan menemukan jumlah mol zat yang terbentuk dari reaksi pemanasan zat Kalsium Karbonat.
Diketahui:
◇ Massa CaCO₃ yang bereaksi = 4,65 gram
◇ Massa molekul relatif CaCO₃ = 100 gram/mol
◇ Massa molekul relatif CaO = 56 gram/mol
Ditanya:
Banyak molekul CaO yang terbentuk?
Penyelesaian:
Kita hitung jumlah mol dari Kalsium Karbonat yang bereaksi.
Tuliskan persamaan reaksi pemanasan Kalsium Karbonatnya.
Gunakan koefisien reaksi untuk menentukan jumlah mol Kalsium Oksida yang terbentuk. Namun, berhubung koefisien Kalsium Karbonat dengan Kalsium Oksida sama, maka:
Dengan demikian, banyaknya molekul CaO yang terbentuk adalah sebanyak 46,5 mmol atau 0,0465 mol.
Pelajari lebih lanjut mengenai Stoikiometri:
Kadar unsur – brainly.co.id/tugas/7067422
Persen hasil reaksi – brainly.co.id/tugas/22025642
Gas ideal – brainly.co.id/tugas/4699380
Mata pelajaran: Kimia
Kelas: X
Materi: Bab 9 – Stoikiometri
Kata kunci: persamaan reaksi, jumlah mol, reaksi pemanasan
Kode soal: 7
Kode kategorisasi: 10.7.9
#backtoschool2019