Agama Islam telah memberikan rukhshah (Keringanan) bagi setiap muslim yang sulit mendapatkan air untuk bersuci, semisal wudhu boleh diganti dengan cara tayamum, adapun anggota badan yang wajib dibersihkan ketika tayamum adalah… * 5 poin Wajah dan kedua tangan sampai siku Sebagian kepala dan kedua kaki sampai mata kaki Kedua telingan dan wajah Dua telapak tangan dan wajah​

Posted on

Agama Islam telah memberikan rukhshah (Keringanan) bagi setiap muslim yang sulit mendapatkan air untuk bersuci, semisal wudhu boleh diganti dengan cara tayamum, adapun anggota badan yang wajib dibersihkan ketika tayamum adalah… * 5 poin Wajah dan kedua tangan sampai siku Sebagian kepala dan kedua kaki sampai mata kaki Kedua telingan dan wajah Dua telapak tangan dan wajah​

Saat tayamum, bagian tubuh yang diusap adalah muka dan kedua tangan

Jawaban:

Dua telapak tangan dan wajah

Penjelasan:

Anggota badan yang wajib dibersihkan ketika tayamum yaitu Dua telapak tangan dan wajah.

Semoga membantu…