Alas sebuah limas beraturan berbentuk persegi dengan panjang sisi 6 cm dan tinggi segitiga pada bidang tegak 7 cm. Hitungan luas permukaan limas tersebut
Luas Permukaan Limas
=Luas alas + (keliling alas x tinggi limas)
= S² + (S+S+S+S) x 7
= 6² + (6+6+6+6) x 7
= 36 + 24 x 7
= 36 + 168
= 204 cm²