alas sebuah prisma berbentuk belah ketupat dengan panjang diagonal 18 cm dan 24 cm.Bila tinggi prisma itu 10 cm, maka luas permukaan prisma adalah…
Jawaban Terkonfirmasi
mencari sisi belah ketupat
= √(18/2)² + (24/2)²
= √9² + 12²
= √81 + 144
= √225
= 15 cm
luas permukaan prisma belah ketupat
= 2 x luas alas + keliling alas x tinggi
= 2 x 1/2 x 12 x 24 + 4 x 15 x 10
= 288 + 600
= 888 cm²
Luas permukaan prisma
Lp = 432 + 840 = 1272 cm²