Alasan sejumlah negara di Asia bergabung dalam pengaruh politik Amerika Serikat maupun Uni Soviet adalah ….

Posted on

(A) balas budi karena telah dimerdekakan dari penjajahan
(B) kebutuhan dana untuk pembangunan pascaperang
(C) tertekan oleh kekuatan militer Amerika Serikat dan Uni Soviet
(D) kebutuhan aliansi dengan negara yang lebih kuat
(E) terikat perjanjian dengan negara adidaya

Alasan sejumlah negara di Asia bergabung dalam pengaruh politik Amerika Serikat maupun Uni Soviet adalah ….

Jawaban Terkonfirmasi

Alasan sejumlah negara di Asia bergabung dalam pengaruh politik Amerika Serikat maupun Uni Soviet adalah D. kebutuhan aliansi dengan negara yang lebih kuat

Simak pembahasan berikut ya..

Pembahasan

Seperti yang kita ketahui, Amerika Serikat termasuk negara yang tergabung dalam blok barat, dan Uni Soviet termasuk negara yang tergabung wdalam blok timur.

Dengan kondisi pada saat itu ada pertempuran besar antara blok barat dan timur. Maka banyak negara-negara yang tergabung dalam pengaruh politik Amerika Serikat maupun Uni Soviet dengan tujuan agar negaranya terlindungi.

Jadi, kita pilih pada opsi jawaban D. kebutuhan aliansi dengan negara yang lebih kuat

Pelajari lebih lanjut

Simak soal sejarah UM UGM 2017 lebih lanjut pada brainly.co.id/tugas/27649447

Simak soal sejarah UM UGM 2017 lebih lanjut pada brainly.co.id/tugas/27649198

Simak soal sejarah UM UGM 2017 lebih lanjut pada brainly.co.id/tugas/27648949

——————————————-

Detil jawaban

Mapel: SBMPTN

Keterangan: Kunci Jawaban UM UGM 2017

Kode: 12.24

#SiapSBMPTN