Alat gerak pafa katak dan fungsinya
Penjelasan:
Keempat kaki katak memiliki ciri khusus yaitu memiliki selaput diantara jari jarinya. Fungsi kaki katak yang berselaput ini yaitu sebagai alat gerak saat berenang di air. Kemudian, kaki belakang katak memiliki otot yang kuat. Fungsi kaki belakang dengan otot yang kuat adalah untuk melompat.