amir menabung Rp500.000 dengan bunga 12% setahun. karena ada kebutuhan keluarga, maka uang itu diambil seuruhnya dengan bunganya sebesar Rp550.000. Lamanya amir menabung adalah…..
Jawaban Terkonfirmasi
Bunga yg didapat = 550.000 – 500.000 = 50.000
besar bunga = 50.000/500.000 x 100% = 10%
lama = 10%/12% x 12 = 10 bulan
12% × Rp. 500.000
12 × Rp. 500.000
100
= 6.000.000 = 60.000
100
= 60.000 = 5.000 (bunga)
12 ( 1 tahun 12 bulan)
Lama Menabung : Rp. 550.000 – Rp.500.000
5.000
; Rp. 50.000
Rp. 5.000
= 10 Bulan
Jadi, Lama menabung 10 bulan