Apa alasan sila pertama pancasila dalam piagam jakarta di rubah​

Posted on

Apa alasan sila pertama pancasila dalam piagam jakarta di rubah​

Penjelasan:

alasan sila pertama pancasila dalam piagam jakarta di rubah karena dianggap hanya bertujuan pd agama islam saja .Akhirnya Moh.Hatta mengubah sila per1 "ketuhanan yg maha esa dgn kewajiban menjalankan syariat bagi pemeluknya" menjadi"Ketuhanan yg maha esa .

Penjelasan:

Pada saat pengesahan piagam jakarta, bunyi pada sila tersebut adalah :

"Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syariat islam bagi pemeluk pemeluknya"

Namun, karena mengalami beberapa tokoh tokoh dari non muslim mengenai keberatan dengan bunyi pada Sila pertama dan guna menjaga persatuan dan kesatuan indonesia, akhirnya setelah diskusi, sila pertama diganti menjadi :

"Ketuhanan yang maha esa"

Pada 18 Agustus 1945