Apa arti tradisi Puputan dan bagaimana tujuannya​

Posted on

Apa arti tradisi Puputan dan bagaimana tujuannya​

Jawaban:

Tradisi Puputan adalah selamatan setelah lepasnya tali pusar, upacara ini merupakan salah satu upacara setelah kelahiran pada masyarakat Jawa, Sholikhin (2010:28), selanjutnya menurut Hanum (1997:8) Tradisi Puputan diperuntukan pada seorang bayi untuk memohon keselamatan, selain itu juga berfungsi menjaga kesehatan …

Penjelasan:

jadikan jawaban terbaik ya