Apa bahasa inggrisnya ” saya senang melihat pemandangan yang sangat indah”
Kelas : VI
pelajaran : Bahasa Inggris
kategori : expression
kata kunci :simple present tense
pembahasan :
kalimat "saya senang melihat pemandangan yang sangat indah" menggunakan simple present tense, karena merupakan pernyataan umum.
ada beberapa bahasa Inggris yang memiliki arti yang sama dengan "saya senang melihat pemandangan yang sangat indah":
1) i am happy to see the very beautiful scenery (saya senang melihat pemandangan yang sangat indah)
2) i am so happy to see the very beautiful scenery (saya sangat senang melihat pemandangan yang sangat indah)
3) i am pleased to see the very beautiful scenery (saya senang melihat pemandangan yang sangat indah)
kata happy bersinonim dengan pleased, glad, yang artinya senang.
scenery, view, landscape memiliki arti yang sama yaitu pemandangan
—-Jawaban—-
Im happy to see the very beautiful scenery.
SEMOGA BERMANFAAT ^_^