Apa beda tendangan bebas langsung dan tendangan bebas tidak langsung?
1)Tendangan bebas langsung dilakukan tanpa adanya penghadangan dari pemain lawan.
2)Tendangan bebas tidak langsung dilalukan dengan disertai hadangan dari pemain lawan untuk menghadang datangnya bola.
Semoga membantu yaa..
Tendangan bebas tidak langsung dilakukan di kotak penalti dengan penjagaan pagar hidup tetapi bukan tendangan penalti, karena kiper menangkap bola yang dioper temannya dengan tangan. Sedangkan,tendangan bebas langsung dilakukan diluar kotak penalti dengan penjagaan pagar hidup