Apa Dampak positif iklim tropis bagi kegiatan pertanian di Indonesia

Posted on

Apa Dampak positif iklim tropis bagi kegiatan pertanian di Indonesia

Dampak positifnya
1.petani menghasilkan banyak tumbuh"an rempah" dan sayuran
2.cukup dengan sumber daya air
3.mendapat penyinaran matahari yang cukup

Di Indonesia mudah ditanami tanaman rempah2 yang sangat bermanfaat, sekaligus juga tanaman palawija dan tanaman pokok (contoh padi, jagung, dsb)