Apa dampak positif yang ditimbulkan oleh bencana meletusnya gunung berapi dan penjelasannya?
Dampak positif yang sangat besar manfaatnya adalah dibidang pertanian,lahan disekitar gunung akan menjadi sangat subur setelah terjadinya gunung meletus,hal itu dikarenakan abu vulkanik yang mengandung zat-zat yang sangat menggemburkan tanah.
*{Tanah tanah di di sekitaran gunung menjadi subur dan cocok untuk ditanami berbagai jenis tumbuh"an untuk perkebunan dikarenakan abu vulkanik yang mengandung unsur" unsur yang bagus untuk kesuburan tanah.}
*Bahan material vulkanik seperti pasir dan batu bisa digunakan sebagai bahan material bangunan ,dll)