Apa defenisi massa jenisdan apa satuannyadalam SI​

Posted on

Apa defenisi massa jenisdan apa satuannyadalam SI​

Jawaban:

Penjelasan:

merupakan besaran hasil turunan dari besar massa dan dibagi besaran volume

-Satuan SI massa jenis adalah kilogram per meter kubik (Kg/m3, Kg·m−3). Massa jenis berfungsi untuk menentukan zat. Setiap zat memiliki massa jenis yang berbeda

-Massa jenis atau densitas atau rapatan adalah pengukuran massa setiap satuan volume benda. Semakin tinggi massa jenis suatu benda, maka semakin besar pula massa setiap volumenya. Massa jenis rata-rata setiap benda merupakan total massa dibagi dengan total volumenya