Apa fungsi hidung,apa fungsi paru paru
hidung berfungsi sebagai keluar masuknya oksigen dan karbondioksida. lubang hidung dan sinus berperan dalam menyaring dan menghangatkan udara yang dihirup ke paru-paru. Efek penyaringan ini sangat membantu dalam menjaga bakteri dan partikel keluar dari tubuh
sdngkan paru paru adalah organ respirasi (pernapasan) yang berhubungan dengan sistem pernapasan dan sirkulasi (peredaran darah) dalam tubuh. Fungsiny adalah menukar oksigen dari udara dengan karbon dioksida dari darah.