Apa hubungan antara kerajaan bali buleleng dengan kerajaan kediri?

Posted on

Apa hubungan antara kerajaan bali buleleng dengan kerajaan kediri?

Hubungan antara Kerajaan Bali dengan Kerajaan Kediri adalah bahwa berasal dari Satu Sumber yaitu Makuthawangsawardhana yang merupakan salah satu aja dari Kerajaan Medang yang memiliki dua anak yaitu Mahendradatta dan Dharmawangsa Teguh.
Mahendradatta menikah dengan Udayana, Raja Bali. dari pasangan ini lahirlah Airlangga, Marakata dan Anak Wungsu.
Airlangga menikah dengan putri dari pamannya Dharmawangsa Teguh yang dan memiliki anak diantaranya Dewi Kilisuci, Sri Samarawijaya, Mapanji Garasakan.
Airlangga adalah pewaris 2 kerajaan, yaitu Kerajaan Medang dan Bali, namun lebih dahulu menjadi raja di Kerajaan Medang yang selanjutnya kerajaan Medang ini pecah menjadi 2 kerajaan, yaitu Kerajaan Kadiri dan Kerajaan Janggala.
Sedangkan tahta Kerajaan Bali yang seharusnya dimiliki Airlangga, jatuh kepada adiknya yaitu Marakata dan Anak Wungsu.