Apa itu organ gerak
Jawaban:oragan gerak dapat digerakkan oleh sel sel tulang
Penjelasan: jadi setiap makhluk hidup mempunyai sel sel untuk menggerakkan organ tulang
Jawaban :
Tanpa Organ Gerak Manusia dan – Tanpa organ gerak manusia dan hewan tidak dapat bergerak, mengapa demikian? Berikut ini penjelasan pentingnya organ gerak pada manusia dan hewan:
Pentingnya organ gerak
Mengutip Kemdikbud RI, salah satu ciri makhluk hidup adalah bergerak. Gerakan atau gerak adalah perubahan posisi atau berpindah tempat sebagian atau seluruh bagian tubuh. Contoh manusia berjalan, burung terbang, dan lain-lain.
Makhluk hidup akan bergerak bila ada rangsangan yang mengenai sebagian atau seluruh bagian tubuhnya. Gerak pada manusia dan hewan menggunakan organ gerak yang tersusun dalam sistem gerak.
Organ gerak berguna untuk memegang, berjalan, berlari, melompat, meloncat, menggali, memanjat, berenang, dan lain-lain.
Organ gerak pada manusia dan hewan memiliki kesamaan. Alat-alat gerak pada manusia dan hewan ada dua macam, yaitu:
Alat gerak pasif berupa tulang;
Alat gerak aktif berupa otot.
Tulang dan otot bekerja sama dalam melakukan pergerakan. Selain tulang dan otot, gerak juga dipengaruhi sendi. Kerja sama antara tulang, otot, dan sendi membentuk sistem gerak.
*penjelasan* : Organ gerak berguna untuk memegang, berjalan, berlari, melompat, meloncat, menggali, memanjat, berenang, dan lain-lain. … Alat-alat gerak pada manusia dan hewan ada dua macam, yaitu: Alat gerak pasif berupa tulang; Alat gerak yang sangat aktif yaitu berupa otot.