Apa karakter kambing
Jawaban:
· Memiliki Sifat Welas Asih
Penjelasan:
Welas asih merupakan sifat kasih sayang yang menggabungkan antara empati dan simpati, menjadi salah satu karakter dan kepribadian shio kambing. Mereka pribadi yang penuh dengan kasih sayang terhadap sesama, anak-anak, maupun hewan dan senang dengan pemandangan alam