Apa maksud pernyataan “belajarlah dari sejarah”?

Posted on

Apa maksud pernyataan “belajarlah dari sejarah”?

Jawaban Terkonfirmasi

Dari sejarah, kita bisa mengetahui apa yang terjadi di zaman dulu, mulai
dari Mesopotamia, Babilonia, perebutan kekuasaan, suku Barbar, kejayaan
Islam, pengkhianatan, seni tingkat tinggi karya sekelas Mozart atau
Picasso atau seniman lainnya, penjajahan, hingga zaman Facebook seperti
sekarang ini.
Dan kenapa saya bilang jangan mengikutinya? Yang saya maksud adalah
jangan mengikuti hal-hal buruk yang pernah terjadi di masa lalu, seperti
perang, perilaku vandal, berkhianat, perzinahan, dan segala macam yang
buruk-buruk.
Karena sebenarnya itulah esensi dari tujuan kita belajar sejarah..
Kita mengetahui kejadian di masa lalu, dan dapat mengetahui mana yang pantas diikuti dan mana yang tidak pantas dicontoh.
Bingung ya maksudnya? Yah semoga saja anda mengerti. 😀

Jawaban Terkonfirmasi

Karna sejarah mengajarkan sesuatu berupa penemuan&percobaan yang dilakukan sebagai mencapai sesutu keberhasilan.