Apa manfaat gunung bagi manusia dan tumbuhan

Posted on

Apa manfaat gunung bagi manusia dan tumbuhan

Gunung bisa dijadikan lahan pertanian atau perkebunan bagi masyarakat karena pada umum nya di gunung merupakan tempat yang cocok untuk bercocok tanam dikarenakan tanahnya yang subur. manfaat bagi tumbuhan yaitu tanaman lebih cepat dalam pertumbuhan dan perkembangan nya di karenakan tanah wilayah pegunungan banyak mengandung zat hara.

Abu yang dikeluarkan gunung berapi membuat tanah menjadi subur. tanah yang subur sangat baik untuk menanam tumbuhan
#sorrykalosalah