Apa pengecualian dalam hukum tentang hak mengelola energi

Posted on

Apa pengecualian dalam hukum tentang hak mengelola energi

Jawaban Terkonfirmasi

Jawaban:

Contoh pengecualian dalam hukum tentang hak mengelola energi adalah terkait kelestarian lingkungan.

Pihak-pihak yang diberi kewenangan oleh pemerintah dalam mengelola energi berhak melakukan pengelolaan tersebut. Namun, di saat yang bersamaan, pengelolaan juga harus dilakukan dengan mengacu pada kelestarian lingkungan.

Penjelasan:

Berwawasan lingkungan merupakan salah satu prinsip penyelenggaraan pemerintahan di Indonesia. Hal ini misalnya tampak pada pemberian izin industri, termasuk pengelolaan energi. Pelaku industri pengelolaan energi diberikan hak mengelola energi, namun mereka juga diwajibkan untuk menjaga kelestarian lingkungan. Hal ini ditunjukkan dengan adanya persyaratan AMDAL.

Pelajari lebih lanjut tentang materi AMDAL pada brainly.co.id/tugas/20815429

#BelajarBersamaBrainly