Apa pengertian cerita pendek dan novel
pengertian cerita pendek, cerita pendek bisa disingkat dengan kata cerpen, biasanya cerita ini bersifat naratif, padat dan singkat. cerita yang terdapat di cerpen ini tidak nyata adanya. berikut contoh buku cerpen
- ikan kaleng
- sahabat sejati
- dan masih banyak lagi
pengertian novel adalah novel merupakan karya sastra yang berbentuk prosa. novel di jelaskan dengan cara sangat detail dari awal konflik hingga penyelesaian. dan novel tidak nyata atau imajinasi si pengarang. berikut contoh contoh buku novel
- dilan
- anak rantau
- laskar pelangi
- surat kecil untuk tuhan
- aku tanpa kamu
Jawaban:
CERITA PENDEK ADALAH CERITA YANG DICERITAKAN SECARA SINGKAT
NOVEL ADALAH CERITA YANG DICERITAKAN SECARA DETAIL