Apa pengertian lengkap puisi jenaka
Dalam memahami pengertian dan contoh pantun jenaka, kita dapat merujuk pada pengertian pantun jenaka dari situs resmi wikipedia. Pengertian pantun jenaka adalah pantun yang bertujuan untuk menghibur orang yang mendengar, terkadang dijadikan sebagai media untuk saling menyindir dalam suasana yang penuh keakraban, sehingga tidak menimbulkan rasa tersinggung, dan dengan pantun jenaka diharapkan suasana akan menjadi semakin riang.
Untuk melengkapi pemahaman tentang pantun jenaka, berikut ini kami berbagi aneka contoh-contoh pantun jenaka untuk anda
puisi jenaka adalah puisi yang mengandung unsur komedi/humor yang tujuannya untuk menghibur
semoga membantu