Apa peranan TIK (Teknologi Informasi & Komunikasi) dalam dunia pendidikan?
Jawaban Terkonfirmasi
Memperluas wawasan dan pengetahuan yang modren dan mendunia
semoga membantu 🙂
Jawaban Terkonfirmasi
Peranannya banyak, seperti :
– Peningkatan efektifitas belajar
– Mempermudah komunikasi dalam ruang lingkup pendidikan, ex : pemerintah dan sekolah
– Meningkatkan daya kreatif siswa dengan alat-alat teknologi baru
– Memperluas wawasan karena banyaknya informasi yang bisa didapat
dan lainnya.