Apa perbedaan mitosis dan meiosis
Meiosis : jumlah kromosom 2n (diploid)
menghasilkan 4 sel anakan
masig2 memiliki separuh dari kromosom induk (n)
terjadi pada proses pembentukan sel gamet (kelamin)
Mitosis : menghasilkan 2 sel anakan
masing2 anakan memiliki jmlh kromosom sama dg induknya (2n)
terjadi pada pembentukan sel-sel tubuh, kecuali pd sel kelamin yg mnghasilkan gamet