Apa perbedaan pencernaan mekanis dan kimiawi ?
Beberapa perbedaan pencernaan kimiawi dan mekanis, antara lain : Pencernaan mekanik terjadi dengan bantuan gigi dan gerak memeras lambung, letaknya di mulut dan lambung. Sedangkan pencernaan kimiawi terjadi dengan bantuan enzim pencernaan, letaknya di mulut, lambung, usus halus, dan pankreas.
Jawaban:
Beberapa perbedaan pencernaan kimiawi dan mekanis, antara lain : Pencernaan mekanik terjadi dengan bantuan gigi dan gerak memeras lambung, letaknya di mulut dan lambung. Sedangkan pencernaan kimiawi terjadi dengan bantuan enzim pencernaan, letaknya di mulut, lambung, usus halus, dan pankreas.