Apa pesan cerita cak rat sang penyelat?​

Posted on

Apa pesan cerita cak rat sang penyelat?​

Jawaban:

Rangkaian peristiwa/kejadian

1. Cak Rat pulang dari sekolah dengan tergesa-gesa.

2. Cak Rat menyapa seorang renta di tengah jalan yang sedang memikul jagung di depan dan padi di bak belakang.

3. Pak Tua meminta bantuan Cak Rat untuk melawan para perampok yang mengikutinya dan ingin mencuri hasil panen rakyat kampung.

4. Pak Tua menghilang.

5. Cak Rat berlari sekuat tenaga ke arah perampok yang ditunjukkan Pak Tua.

6. Cak Rat menantang perampok yang bersenjata golok.

7. Para perampok menggertak, memegang leher, dan melempar Cak Rat ke tepi jalan.

8. Sambil berteriak, "Bismillah! Bibi lari!", Cak Rat bangun dan menyerang kedua perampok dengan tinjunya.

9. Tinju Cak Rat mendarat di perut salah seorang perampok, menghempaskannya ke belakang hingga menghantam pohon pisang.

10. Cak Rat menangkis serangan golok dari perampok tinggi dengan lengan kirinya, tanpa luka.

11. Cak Rat menendang perampok tinggi hingga ke parit di tepi jalan.

12. Para perampok berniat menyerang balik Cak Rat.

13. Cak Rat berkata, "Bismillah" dan kedua perampok tidak bisa bergerak, lemas, lalu mereka berlari menjauh.

14. Cak Rat memastikan Bibi dalam keadaan tidak apa-apa.

pesan:

kita di anjurkan harus saling tolong menolong