Apa saja ciri-ciri senyawa asam dan basa?

Posted on

Apa saja ciri-ciri senyawa asam dan basa?

Jawaban:

Senyawa Asam

1.Mempunyai rasa asam dan bersifat korosif.

2.Dapat mengubah warna kertas lakmus biru menjadi warna merah.

3.Dapat menghantarkan arus listrik (untuk asam kuat).

4.Bereaksi dengan logam (untuk asam kuat).

Senyawa Basa

1.Kaustik.

2.Rasanya pahit.

3.Licin seperti sabun.

4.Nilai pH lebih dari 7.

5.Mengubah warna lakmus merah menjadi biru.

6.Dapat menghantarkan arus listrik.

7.Menetralkan asam.

8.Menyebabkan pelapukan.