Apa saja Faktor penghambat pendidikan Islam pada zaman orde baru ?
Diantaranya:
-Alat elektronik
-Pergaulan yang salah, dan
-Kurangnya kasih sayang Orang tua
Penjelasan:
–Alat elektronik; seperti contohnya handphone, komputer, tv, pc dan laptop
alat elektronik termasuk globalisasi yang masuk banyak ke negara negara dan sangat sohor dipakai zaman sekarang ini, diantaranya pengaruhnya: membuat anak kecanduan, lupa waktu, dan menghindari pergaulan sosial di luar rumah. itu semua menyebabkan hambatnya pendidikan islam dan waktu sholat 5 waktu saja hampir ditinggalkan
-Pergaulan yang salah
pergaulan yang salah juga didapatkan dari alat elektronik dari aplikasi chatting yang seharusnya digunakan untuk berkomunikasi kepada orang yang kita ingin temui melalui jarak jauh malah dilakukan untuk chatting dengan orang yang tidak kita kenal asal usulnya, bagaimana sifatnya dan lain sebagainya yang bisa membuat kita terjerumus dalam hal yang negatif dan menghindari pendidikan agama
-Kurangnya kasih sayang Orang tua
kurangnya kasih sayang orang tua juga dapat membuat anak tidak antusias untuk belajar pendidikan agama Islam dan hanya mendiam membuang waktu sendiri daripada mendalami ilmu agama Islam
itu diantaranya.
Detail Jawaban:
mata pelajaran: –
pertanyaan: tertulis
kata kunci: agama