Apa saja gangguan yang menyebabkan pleuritis?

Posted on

Apa saja gangguan yang menyebabkan pleuritis?

Jawaban Terkonfirmasi

Penyebab pleuritis
1.infeksi oleh bakteri
2.Terisap senyawa beracun seperti amonia
3.Karena kanker
4.Karena tuberkolosis
5.Karena tumor-tumor pleura
6.Reaksi alergi obat-obatan tertentu seperti fenitoin