Apa saja prinsip prinsip dasar pemerintahan demokrasi?
Kedaulatan rakyat
Jaminan hak asasi manusia
Pemilihan yang bebas, adil dan jujur
Persamaan di depan hukum
Pembatasan pemerintah secara konstitusional (eksekutif, legislatif, yudikatif)
Nilai-nilai toleransi, pramatisme, kerja sama, dan mufakat